Peralatan

posted in: Alat dan Bahan | 0

Hallo teman craft , khususnya yang minat pada kreasi perca, dan menjahit….. Melalui kreasi perca banyak sekali aneka produk yang dapat dihasilkan, seperti aksesories, pemanis perlengkapan rumah tangga (home decor), tas, selimut, pakaian,dan seterusnya tergantung kreatifitas Dengan modal nekat, minat, … Continued

cutting mat

posted in: Alat dan Bahan | 0

Cutting mat adalah alas potong yang berbentuk lembaran, digunakan sebagai alas potong kain, dan sebagai alas meja kerja anda. Alas untuk memotong ini bisa dikata sebagai pasangan setia yang wajib ada dan digunakan saat kita memotong kain menggunakan Rotary cutter. … Continued

Rotary cutter

posted in: Alat dan Bahan | 0

alat potong kain ini bisa jadi sahabat karib nya para crafter patchwork, meskipun untuk proses memotong kain dapat juga dilakukan dengan gunting, namun keberadaan rotary cutter ini menjadi penting karena memudahkan untuk memotong kain dengan ukuran dan bentuk sesuai yang … Continued

Mesin Jahit

posted in: Alat dan Bahan | 0

Salah satu alat penting dan utama yang harus ada untuk membuat karya Patchwork adalah mesin jahit. Type, model, dan merk mesin jahitnya bebas ya…, mau mesin jahit hitam (legend), mesin jahit portable, atau bahkan mesin jahit besar (high speed), yang … Continued

Kain Perca

posted in: Alat dan Bahan | 0

Kain perca adalah kain potongan kecil sisa dari proses menjahit. Ukurannya sangat bervariasi dan bentuknya pun sangat tidak beraturan. Kreasi perca kita dimulai dari sini…. Pertama, kain yang pada awalnya mungkin hanya menumpuk begitu saja, mungkin disimpan dalam karung atau … Continued